Sebagaimana telah kami ulas sebelumnya, awal tahun 2017 ini DJP meluncurkan aplikasi e-form sebagai salah satu sarana untuk lapor SPT Tahunan. Sayangnya, lapor SPT menggunakan e-form ini masih terbatas bagi wajib pajak yang mengisi formulir SPT 1770 dan SPT 1770S. (lebih…)
Author Archive | mastersite
Cara Install E-form Viewer untuk Lapor SPT Tahunan
Pada artikel sebelumnya, kami telah mengulas sarana baru lapor SPT Tahunan yang disediakan oleh DJP. Sarana baru ini disebut e-form. E-form memiliki sedikit perbedaan dengan e-spt maupun e-filing. Pada artikel tersebut kami juga memaparkan bagaimana cara aktivasi e-form agar dapat digunakan sebagai sarana lapor SPT. (lebih…)
Aplikasi E-Form: Lapor SPT Tahunan Tanpa Harus Online
Aplikasi E-form berbeda dengan aplikasi e-spt. Aplikasi E-form juga berbeda dengan e-filing. Apa itu Aplikasi E-form atau selanjutnya kita sebut E-Form? E-form, jika merujuk pada arti katanya bisa diartikan sebagai formulir elektronik. Namun sesungguhnya e-form adalah nama untuk cara lapor SPT Tahunan tanpa harus online. E-form ini diluncurkan oleh DJP pada awal tahun 2017 ini. […]
Aplikasi Amnesti Pajak di Android
ePajak – Awal bulan ini (Juli 2015), pemerintah baru saja meluncurkan program amnesty pajak. Program ini memberikan kesempatan kepada Wajib Pajak untuk mendapat fasilitas penghapusan pajak yang seharusnya terutang, tidak dikenai sanksi administrasi perpajakan dan sanksi pidana di bidang perpajakan. Amnesti pajak dilakukan dengan cara mengungkap harta dan membayar Uang Tebusan. (lebih…)
Mencegah E-Faktur Update Database Berulang
e-Pajak – Setiap kali membuka aplikasi e-faktur, pasti pengguna akan bertemu dengan namanya loading update database seperti contoh gambar berikut ini. Proses loading update database ini terjadi dalam rangka update database e-faktur, membentuk backup database dan melakukan sinkronisasi database e-faktur berjalan dengan backup. (lebih…)
Solusi Efaktur Tidak Jalan Tanpa Sebab yang Jelas
ePajak – Beberapa wajib pajak mengeluhkan aplikasi efaktur tidak jalan tanpa sebab yang jelas. Beberapa wajib pajak lain mengeluhkan file di folder efaktur tiba-tiba ada yang hilang. Setelah ditelusuri, kronologinya kira-kira begini. (lebih…)
Solusi Efaktur Lambat Setelah Update
ePajak – Efaktur lambat setelah update biasanya terjadi pada aplikasi e-faktur yang diupdate secara offline. Sebagaimana dapat dibaca pada artikel cara update efaktur secara offline, terdapat dua cara update yang dapat dilakukan, yaitu hanya dengan mengupdate folder update (patch update) atau dengan cara mengganti secara keseluruhan file-file pada aplikasi efaktur atau dengan file full installer […]
Tips Update Efaktur Secara Offline
ePajak – Pada update efaktur terbaru secara otomatis, banyak pengguna yang mengalami kendala dan muncul error the main start up class is not valid, main method missing. Jika Anda menemui masalah seperti itu, Anda bisa mencoba update efaktur secara offline. Pada dasarnya, update efaktur secara offline untuk semua versi release e-faktur, sama saja. Forum Pajak […]
Update E-Faktur Terbaru Release 1.0.0.46
Berikut adalah daftar pembaharuan yang dilakukan pada update e-faktur terbaru release 1.0.0.46. Memahami daftar pembaharuan mempersingkat waktu Anda mencari solusi jika ditemukan masalah atau error pada aplikasi e-faktur yang sedang Anda jalankan. Bisa jadi penyebab error e-faktur Anda disebabkan oleh aplikasi yang belum terupdate ke versi terbaru. (lebih…)